Kunci Jawaban Modul 1 dan Modul 2 Asesmen Awal Pembelajaran Literasi (Kemitraan dengan Inovasi)
apologiku.com - Pada kurikulum merdeka bapak ibu guru peru memahami potensi setiap peserta didik untuk merancang pembelajaran yang akan diberikan pada peserta didik dalam proses pembelajaran. Olehnya itu dibutuhkan pemahaman tentang materi Asesmen Awal Pembelajaran Literasi (Kemitraan dengan Inovasi).
Berikut ini akan disajikan kunci jawaban modul pelatihan mandiri Asesmen Awal Pembelajaran Literasi (Kemitraan dengan Inovasi).
Modul 1 Mengenal Asesmen Awal Pembelajaran Literasi Kelas Awal
Latihan Pemahaman
A. Asesmen Awal Pembelajaran dalam Kurikulum Merdeka
Untuk memetakan kemampuan peserta didik di awal tahun, pendidik harus melakukan…
Jawaban : Asesmen awal pembelajaran
B. Mengenal Asemen Awal Pembelajaran dengan metode EGRA
Fungsi dari asesmen awal pembelajaran ialah…
Jawaban : Untuk membantu peserta didik dalam merencanakan pembelajaran yang berpihak pada murid.
2. Soal Post Test
1. Langkah pertama dalam perancangan asesmen awal pembelajaran ialah.....
A.Membuat Alur Tujuan Pembelajaran
B. Mempelajari Capalan Pembelajaran
C. Menentukan instrumen asesmen
D. Merancang pembelajaran
Jawaban : B. Mempelajari Capalan Pembelajaran
2. Tingkat kesulitan di dalam asesmen awal dimulai dengan tugas yang mudah ke tugas yang sulit agar.....
A. Peserta didik termotivasi untuk mengerjakan tugas
B. Pendidik mengetahui sejauh mana kemampuan peserta didik dalam kegiatan membaca
C. Peserta didik tidak merasa tertekan ketika mengerjakan tugas
D. Memudahkan pendidik dalam menilai pekerjaan peserta didik
Jawaban : B. Pendidik mengetahui sejauh mana kemampuan peserta didik dalam kegiatan membaca
Demikian pembahasan mengenai Modul 1 Mengenal Asesmen Awal Pembelajaran Literasi Kelas Awal Platform Merdeka Mengajar. Selanjutnya kita beralih ke modul 2
Modul 2 Melaksanakan Asesmen Awal Pembelajaran Literasi Kelas Awal
Latihan Pemahaman
Mengenali nama huruf adalah langkah pertama dalam membaca.
Pernyataan ini adalah BENAR
Berikut adalah lima komponen penting dalam kemampuan membaca kelas awal, yaitu…
HURUF, SUKU KATA, KATA, PARAGRAF, CERITA PENDEK
Kegiatan membaca terbimbing pada setiap kelompok harus dilakukan secara bersamaan dalam waktu yang sama.
Pernyataan di atas adalah SALAH
POST TEST MODUL 2
1. Dalam kegiatan menyebut nama huruf, hal yang perlu diperhatikan oleh pendidik adalah.....
A. Sikap peserta didik dalam menunjuk huruf yang disebutkan
B. Menandai huruf yang dibaca benar dan yang dibaca salah
C. Peserta didik tidak merasa tertekan ketika mengerjakan tugas
D. Memudahkan pendidik dalam menilai pekerjaan peserta didik
Jawab: B. Menandai huruf yang dibaca benar dan yang dibaca salah
2. Format kegiatan asesmen awal membaca ini tidak dapat digunakan sebagai asesmen formatif.
Pernyataan tersebut adalah.....
A. Benar
B. Salah
Jawab: B. Salah
3. Peserta didik lain yang sudah dapat membaca kata dengan lancar dapat diberikan kegiatan membaca mandiri sesuai dengan Tujuan Pembelajaran.
Pernyataan di atas adalah...
A. Benar
B. Salah
Jawab: A. Benar
Demikianlah kunci jawaban untuk Modul 1 dan Modul 2 Asesmen Awal Pembelajaran Literasi (Kemitraan dengan Inovasi). Semoga bermanfaat untuk sobat pembelajar dimanapun berada.
Post a Comment for "Kunci Jawaban Modul 1 dan Modul 2 Asesmen Awal Pembelajaran Literasi (Kemitraan dengan Inovasi)"